Pemerintah Desa

Bank Emok Marak di Desa Kutaraja, Warga Resah dan Usulkan Pelarangan

KuninganSatu.com - Maraknya praktik pinjaman dari lembaga keuangan informal atau yang dikenal dengan sebutan bank emok di Desa Kutaraja, Kabupaten Kuningan, mulai menuai sorotan tajam dari warga. Warga menilai, alih-alih membantu, kehadiran bank emok justru membawa dampak negatif terhadap stabilit…